Berapa banyakkah kaum muslimin yang telah redup dari dirinya cahaya iman? Dan ia lebih mengisinya dengan kecintaan pada dunia dan segala isinya. Berapa banyakkah kaum muslimin yang hidupnya tidak sejalan dengan ajaran al-Qur`an dan sunah Rasul? Berapa banyakkah kaum muslimin yang lebih mementingkan dirinya sendiri dan lupa dengan hak-hak saudara se Islam?
Pemuda & Mahasiswa
Asset Politik Da'wah
Asset adalah segala sesuatu yang dapat memberikan nilai tambah dari waktu ke waktu. Lawan dari asset adalah liabilities atau beban. Dalam politik, terlebih lagi politik da’wah kita perlu mendefinisikan mana yang disebut sebagai asset dan mana yang disebut sebagai beban. Hal ini penting agar sebuah partai dapat meningkatkan kemampuannya dalam memenangkan persaingan.
Cinta Allah untuk Warga Gaza
Ujian dan cobaan (bala’) adalah sejarah dan kisah panjang sejak diturunkannya kalimat tauhid ke muka bumi. Para nabi dan orang-orang saleh silih berganti menerima ujian dan bala’. Oleh karena itu, siapa saja yang bertekad secara tulus untuk memikul kalimat La ilaha illallah dan membela serta ingin menegakkannya di muka bumi, maka ia harus mau menebus status mulian ini dengan menanggung beban berat, baik kelelahan, keletihan dan bala’.
Menuju Persatuan Umat : Ikhlas Ketika Berbeda
Berbeda bukan penyakit, tetapi membanggakan diri masing-masing lah penyakitnya. Berbeda bukan kelemahan, tetapi ketika tidak menerima bahwa ada pilihan yang tepat untuk waktu yang tepatlah yang melemahkan. Berbeda bukan musuh, tetapi ketika tidak hendak saling bertemu dan saling mengenal lah yang membuat kita tidak tahu siapa-siapa kecuali hanya musuh.
Dinantikannya Peran Mahasiswa Muslim
Mahasiswa adalah bagian dari pemuda yang memiliki ciri khas tersendiri. Sejarah mencatat peran-peran signifikan dari pergerakan mahasiswa Indonesia dalam momentum-momentum besar yang terjadi di negeri ini.
Konsep Hukum Waris; antara Adat dan Syariat
Adopsi dilarang di antaranya karena dapat menyebabkan percampuran nasab, itu artinya jika seseorang menganggap anak orang lain atau mengambilnya dengan tujuan baik yaitu menjadi orang tua asuh baginya tanpa memasukkan nasab dirinya kepada anak asuh tersebut, serta memanggilnya dengan nasab orang tua kandungnya maka hal ini tidaklah dilarang (lih; al-Ahzab:5), bahkan ini adalah hal yang terpuji karena merupakan sebuah bentuk sedekah yang amat mulia.
Mendudukkan Kembali Peran Agama
Dalam konteks Islam, nilai-nilai normatif tersebut bersumber dari al-Qur’an sebagai kitab suci. Dalam terminologi tradisionalis-ortodoks, peran al-Qur’an adalah sebagai penentu pola berpikir dan sikap penganutnya.
Tiga Benteng Umat Islam
Menurut Pahlawan kita bersama, Mohammad Natsir, ada tiga benteng atau kekuatan yang dimiliki oleh umat Islam, yaitu: masjid, pesantren dan kampus. Ketiga benteng ini adalah kekuatan yang menjaga keutuhan dan rasa kebersamaan dalam ukhuwah Islamiyah umat Islam dimanapun berada.
Jihad Harta; Konsep dan Aplikasinya dalam Perang
Anehnya sekarang, Islam masih ada di seluruh negara arab, tapi orang arab sendiri tidak faham apa yang mereka baca dari ayat-ayat Al quran berkenaan dengan jihad.
Agenda Persatuan Umat
Pahamkah kita bahwa rukun Islam yang lima mengajarkan persatuan? Apa alasan Rasulullah SAW membangun masjid sebagai institusi pertama dalam pembangunan negara selain dari menjadikan persatuan umat sebagai syarat dari segala syarat pembangunan? Bagaimana begitu mudahnya terlupa oleh kita bahwa kita bersatu ketika di dalam masjid tetapi terpisah-pisah setelah keluar dari rumah ALLAH?
- Sebelumnya
- 1
- …
- 41
- 42
- 43
- 44
- 45
- …
- 48
- Berikutnya