Bagaimana Pola Perjuangan Menegakkan Islam?

Sekarmaji Kartosuwiryo, mendirikan Negara Islam Indonesia (NII), yang disebut juga dengan Darul Islam (DI), serta Tentara Islam Indonesia (TII). NII di deklarasikan oleh Sekarmaji Kartosuwiryo pada 7 Agustus 1949.

Bius Itu Bernama Bola?

Dalam satu bulan ini, jutaan pemirsa dan penggemar sepakbola di pelosok dunia benar-benar dibuai dengan tayangan Piala Dunia 2010. Tak peduli seperti apa pun keadaan dalam negeri mereka. Apakah bola sudah seperti agama baru? Seperti apakah sikap umat Islam dalam hal ini?

Begitu Malangnya Perempuan Indonesia?

Perlahan-lahan kehidupan di Indonesia berubah drastis. Ini bukan hanya sebuah tuntutan akibat perkembangan kehidupan semata, tetapi menyangkut masalah kebijakan pemerintah, dan pandangan para perempuan itu sendiri.

Mahalnya Biaya Pendidikan

Kian tahun, biaya pendidikan kian tak terjangkau untuk masyarakat kebanyakan. Biaya uang masuk bisa mencapai ratusan juta rupiah. Tanggung jawab siapakah sebenarnya pendidikan negeri ini?

Beratnya Beban Hidup Rakyat?

Rakyat akan terus mengalami penderitaan. Seperti penderitaan itu tak putus-putus. Harapan untuk hidup menjadi lebih baik semakin pupus. Rakyat hidupnya terus di dera dengan kanaikan-kenaikan yang mengakibatkan mereka semakin terpuruk.

Triumvirat PKS Dilantik di The Ritz Carlton

Triumvirat Partai PKS akan dilantik (diumumkan) saat Munas II, yang berlangsung di Hotel The Ritz Carlton, 16-20 Juni mendatanng. Triumvirat yang akan menakhodai kapal PKS itu, H. Hilmi Aminuddin, Lutfi Hasan, dan Anis Matta.