Ramadan adalah bulan paling mulia dengan segala keistimewaan yang ada padanya. Di dalam bulan ini, Allah Swt. menjadikan banyak sekali momen-momen istimewa yang merupakan kesempatan beramal shalih paling menguntungkan. Kita mengetahui bahwa di dalam Ramadan ada kewajiban berpuasa,
Ramadhan
Pekan Peradaban Islam
Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadhan, DISC Masjid Ukhuwah Islamiyah Universitas Indonesia menyelenggarakan Pekan Peradaban Islam.
Ramadan di Turki: Pameran Kesenian dan Kebudayaan Islam dari 24 Negara
Ankara, Festival Ramadan di ibukota Turki, Ankara, menyandingkan 24 negara-negara muslim untuk mempromosikan kebudayaan dan kesenian mereka selama Ramadan.
Belajar Baca Qur'an Sistem Cepat 150 Menit
Ramadhan sedang kita runut masanya. Ramadhan yang juga sering di juluki sebagai Syahrut Tarbiyah. Maka bukanlah hal yang asing jika kemudian kita tetap belajar di bulan mulia ini.
Ramadhan di Riyadh, Kemudahan dan Tantangan
Yang bagus dan layak ditiru di negeri ini terkait pengumuman awal dan akhir Ramadan, adalah bahwa hanya pemerintah yang berhak mengumumkannya, sehingga pelaksanaannya dapat dilakukan seragam dan tidak menimbulkan polemik serta pemandangan tak elok di tengah masyarakat. Tidak ada pihak selain pemerintah, baik atas nama pribadi atau lembaga tertentu (walau dengan alasan khusus untuk anggotanya) yang mengumumkan hal tersebut secara terbuka.
Manajemen Ramadhan Rasulullah
Agar Ramadhan menjadi bulan rahmat, ampunan dan keselamatan dari neraka maka momentum yang penuh berkah ini perlu dijadikan sebagai momentum Training Manajemen Syahwat, dan sekaligus menjadi Training Manajemen Ibadah.
Ramadhan di Gaza: Berbuka Puasa dan Tarawih Tanpa Listrik
Ramadhan di Gaza benar-benar menyisahkan kisah dan kesan tersendiri. Jika di beberapa negara Muslim lainnya, umat Muslim dan kota-kotanya menyambut serta memeriahkan malam-malam Ramadhan dengan gegap-gempita cahaya lampu, maka di Gaza lain lagi ceritanya.
Ramadhan di Mesir: Musaharti, Makanan Gratis, Fanous dan Idul Fitri yang Ceria
Ramadhan, tentu saja selalu berbeda dari satu negara ke negara lain. Bahkan dari satu kota ke kota, dan dari satu desa ke desa lain. Di beberapa negara, puasa Ramadhan berlangsung lebih lama daripada di Indonesia. Di Mesir misalnya. Di negara ini, bulan Ramadhan selalu istimewa setiap tahunnya. Pepatah mengatakan, “Jika Anda belum pernah melihat Ramadhan di Mesir, maka Anda belum pernah meilhat Ramadhan sesungguhnya!” Ada apa gerangan dengan Mesir selama bulan puasa?
Uniknya Puasa dan Sholat di Moskow, Rusia
Dan sebaliknya bila puasa di musim dingin dan puncak musim dingin, waktu puasa sangat pendek. Imsyak kurang lebih jam 07.00 dan jam 15.30 sudah magrib itu di Moskow, di utara lebih pendek lagi, lebih ke utara lebih pendek lagi dst. Kalau musim dingin dan puncaknya musim dingin maka di dekat kutub atau di kutub utara itu yang ada hanya malam saja, tak ada siang, tak ada matahari, apakah kewajiban puasa menjadi hilang ? Karena kan matahari tak akan muncul sepanjang waktu tersebut.
Hadits-Hadits Dhaif Yang Tersebar Seputar Bulan Ramadhan
Sesungguhnya Allah ‘Azza wa Jalla telah menetapkan sunnah Nabi secara adil, (untuk) memusnahkan penyimpangan orang-orang sesat dari sunnah, dan mematahkan takwilan para pendusta dari sunnah dan menyingkap kepalsuan para pemalsu Sunnah. Sejak bertahun-tahun sunnah telah tercampur dengan hadits- hadits dhaif, dusta, diada-adakan atau lainnya. Hal ini telah diterangkan oleh para imam terdahulu dan ulama salaf dengan penjelasan dan keterangan yang sempurna.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 13
- 14
- 15
- 16
- 17
- …
- 20
- Berikutnya