Pemimpin bukanlah jabatan formal. Ia adalah kapasitas pribadi yang bersumber dari pola pikir yang unik, yang berakar pada penghayatan yang mendalam terhadap manusia, transformasi, dan kontribusi.
Peradaban
Hayatan Thayyibah
Apa saja kriteria yang harus kita penuhi agar kehidupan kita termasuk hayatan thayyibah atau penghidupan yang baik.
Intelektual Sontoloyo
Mereka yang dengan konsisten mempertahankan bahwa agama yang mereka anut adalah agama yang paling benar dianggap sebagai penganut agama yang eksklusif, lalu dinaikkan menjadi fanatik
Bukan Umat Muhammad
Ada tiga hal yang akan kita bahas pada tulisan yang singkat ini tentang faktor apa yang membuat seseorang tidak diakui sebagai umat Nabi Muhammad saw.
Konsep Ta'wil Syi'ah Bathiniyah & Pengaruhnya terhadap Hermeneutika (4)
Syi’ah Isma’iliyah Bathiniyah berhasil mengaburkan dan meruntuhkan bangunan sendi-sendi agama baik aqidah atau syari’at, dalam masalah tauhid karena mereka mempunyai terminologi sendiri dalam mengekspresikan “Tauhidullah”
Akhlak Kepada Rasul
Disamping akhlak kepada Allah swt., sebagai muslim kita juga harus berakhlak kepada Rasulullah Saw, meskipun beliau sudah wafat dan kita tidak berjumpa dengannya.
Mengapa Kita Memilih Islam
Akal telah gagal mencari siapa Tuhan sebenarnya, namun kegagalan akal tidak dapat menghentikan kebutuhan Fitrah untuk mencari-Nya.
Konsep Ta'wil Syi'ah Bathiniyah & Pengaruhnya terhadap Hermeneutika (3)
Bila diamati secara seksama, Syi’ah Isma’ilyah Bathiniyah menciptakan gagasan teori lahir dan batin atau dalam istilah mereka “al-Muthl wa al-Mamthul”,
Mahabbah Kepada Allah
Ketika manusia telah menjadikan Allah swt sebagai Tuhannya, maka salah satu yang harus ditunjukkannya adalah mencintai-Nya melebihi kecintaan kepada apapun dan siapapun juga.
Ketahanan Keluarga
Terwujudnya ketahanan keluarga menjadi sesuatu yang amat penting agar perjalanan keluarga bisa berlangsung sebagaimana yang diharapkan.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 58
- 59
- 60
- 61
- 62
- …
- 83
- Berikutnya