Eramuslim

Perempuan Saudi Tuntut Dibolehkan Setir Mobil Sendiri

Menurut mereka, agama Islam yang suci itu terlepas dari sikap yang menyempitkan perempuan dalam hal menyetir mobil. “Mobil adalah sarana transportasi modern, tidak sama dengan transportasi tradisional yang terdiri dari hewan. Dan karenanya menyupir mobil tidaklah diharamkan oleh agama, tradisi maupun sosial masyarakat, ” tandas mereka.

Ketua DDII KH. Syuhada Bachri (1)

Pembaca, bulan Ramadhan 1428 H ini kami mengadakan silaturrahim ke beberapa tempat. Tujuannya untuk mempererat ukhuwah di antara sesama elemen umat Islam, selain juga mencari titik-titik temu agar dapat lebih bersinergi dalam berdakwah dan membangun umat.