Eramuslim

Bingung dengan Sikap Orang Tua

Pak saya mau tanya, saya kan sudah3 bulan mengangur karena belum kerja tapi saya sudah berusaha melamar ke beberapa perusahaan. Orang tua saya lalu pergi ke ‘orang pintar’ dan menyuruh saya untuk membakar kertas yang berisi tulisan-tulisan aneh, meminum air doa-doa, dan menyimpan kertas pemberian sang orang pintar yang notabene berpredikat pak haji ke dompet saya.

Tidak Tahu Berterima Kasih

Sungguh aneh kita ini, mengaku sebagai Muslim tapi tidak sadar bahwa Allah Maha Kuasa dapat saja mengazab kita karena membiarkan orang yang mengatakan bahwa ada nabi setelah nabi Muhammad SAW.

Rakyat AS Tolak Opsi Perang dengan Iran

Warga AS dan sejumlah anggota Kongres berkumpul di gedung Capitol Hill, Washington dan menggelar "Kampanye Kebijakan Baru AS untuk Iran." Dalam kampanye itu, mereka meminta agar pemerintah AS memilih cara diplomasi dan berdialog dengan Iran.