Ya Allah, sepatutnya saya bersyukur bahwa anak saya “hanya berkacamata” bukan penyakit lain yang Engkau timpakan kepadanya.
Oase Iman
Kabar Harta dan Iman
Saya mencoba memutar kembali roda perjalanan hidup. Ada banyak masalah yang sudah saya hadapi. Ada kalanya saya berhasil —dengan pertolongan Allah—mengatasi masalah itu. Namun tidak jarang saya gagal.
Selalu Terselip Amanah
Jujur, aku tak sanggup menghitung telah berapa kali Allah menolongku. Telah sesering apa Allah melapangkan rejeki bagiku. Telah sebanyak apa Allah mudahkan urusanku. Telah serutin apa Allah sehatkan tubuhku, pengendali nafas saat ku bernafas
Iringan Pengantar Jenazah
Ya, bukankah kematian adalah sesuatu yang pasti? Setiap hari saya mendengar, kadang melihat, bahkan pernah turut menguburkan kerabat yang wafat. Begitu pastinya kematian. Namun apa yang telah saya siapkan untuk menyongsong itu semua?
Menghormati Dhuafa
Seorang pengurus lainnya pun mengajukan diri untuk berkeliling ke seluruh jamaah untuk membantu Pak marbot ini, memberi kesempatan untuk bersedekah.
Jangan Mudah Mengaku Sibuk
Sekali lagi, aku sampai tak habis pikir, masih berstatus mahasiswa saja sudah berani mengaku sibuk. Sekalipun bukan mahasiswa biasa, dalam arti tak hanya belajar akademik tapi juga non akademik.
Bermula dari Niat, Belajar dari Ibrahim
Usaha dagangnya lagi merosot. Namun entah kenapa saat uang untuk berqurban di putar kembali untuk menunjang usaha dagangnya yang merosot itu, tiba-tiba hal itu tak dilakukan. Uang itu akhirnya bisa jadikan kurban. Dua kambing lagi.
Qurban Sesungguhnya
Tak terasa air bening menggenang di ujung mataku. Bila saja dulu aku mengizinkan Mak Enoh membuka warung, tentu hidup mereka akan lebih baik. Anak yatim itu bisa terus bermain dengan anak kami.
Qurban 12 Bulan
Ternyata, bila kita masih punya niat dan ikhtiar. Apapun bisa dilakukan. Dan ternyata sekedar niat itu gratis. Tidak berbiaya. Tapi dengan niat itu, membuka sejumlah jalan-jalan rezeki kami (29:69).
Abah Parni
Harta yang dititipkan Allah SWT menjadi berkah saat kepedulian pribadi maupun sosialnya meningkat. Harta itu tidak membuatnya kikir dan takut miskin, justru membuatnya begitu dermawan dan menebar manfaat bagi banyak orang.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 329
- 330
- 331
- 332
- 333
- …
- 384
- Berikutnya