Ketika Berharap Hanya Pada Alloh..

Memasuki tahun ke 24 bagi seorang wanita adalah masa-masa yang matang untuk sebuah pernikahan.. Keinginan untuk mempunyai seorang pendamping hiduppun seakan semakin menghujam dihati.

Kunantikan Kau di Pintu Surga

Kau tahu Ibu, setiap kututup mataku dan kubayangkan dia, lalu kubuka mataku lagi, diapun muncul di hadapanku . . .“ ”Hmmm ternyata kau benar – benar setia dan sangat mencintai Zainab, baiklah terserah apa yang akan kau lakukan asalkan kau bahagia . . . “

Ketenangan Itu Ada Dalam Ramadhan

Mereka menanggalkan sementara urusan dunia mereka demi berdiri tegak untuk menatap wajah sang penciptanya. Mereka rela berpeluh keringat, hanya demi sebait kerinduan yang selama ini mereka nantikan.

Mengapa Puasa "Hitung-Hitungan"?

Tapi sudahlah…. yang jelas nilai puasa hanya Allah SWT yang mengetahui, jangan sombong bagi yang jam puasanya panjang, kalau tak ikhlas, ya sama juga bohong. Begitu juga jangan “pamer” dengan melakukan puasa yang jamnya pendek di musim panas.

Walau Dekat dan Sebentar

Salah kostum, bisa dikatakan demikian. Salah tingkah, itu yang perempuan itu rasakan. Susah payah ia berusaha agar tak (terlalu) kelihatan. Tapi sayang, penampilan anehnya terlanjur ‘menarik’ perhatian.

Adaptasi Kemaksiatan

Jika api besar dan air mendidih adalah dosa besar, maka api kecil adalah dosa-dosa kecil yang kita biarkan, yang kita anggap biasa, lumrah, wajar, atau bahkan kita merasa nyaman-nyaman saja dengannya.

Kematian Adalah Pasti

Namun tatkala kematian, berita bahwa mereka sudah ‘duluan singgah’ ke alam barzah, sontak mendebarkan dan membuat air mataku bercucuran, Innalillahi wa inna ‘ilaihi roji’uun…

Menikah Itu….

Kita selalu diperlihatkan bahwa cinta itu begitu indah tapi kita tidak pernah diajarkan bagaimana menangani masalah yang diakibatkan oleh cinta itu sendiri.

Ramadan in India: So Much Challenging!

Sebagaimana yang saya duga, sebagai negeri sekuler, pasti pesawat yang kami tumpangi juga sama sistemnya. Barangkali yang berbeda hanya Saudi Airlines saja, bila Ramadan tiba. Artinya, boleh makan atau minum!