Para dai yang mencita-citakan perubahan harus mengerahkan segenap tenaga dan potensi, ide, harta benda, jiwa dan hal-hal yang berharga untuk mencapai tujuan-tujuan yang mereka canangkan.
Manhaj Dakwah
Pemilu Antara Syura Dan Demokrasi
Persamaan kuantitas tanpa pandang bulu ini merupakan cacat terbesar dari demokrasi (dimana suara dihitung, bukan ditimbang).
Kondisi Objektif Gerakan Dakwah Saat Ini (4)
Amanah menjadi kunci kelurusan semua sistem kehidupan; sejak dari akidah, hukum, budaya, muamalah (ekonomi), takaful ijtima’i (gotong royong), politik pemerintahan dan akhlak. Tanpa amanah semuanya akan berantakan.
Ujian Aktivis Islam
Setan mendistori pikiran para da‘i bahwa mereka bisa berkhidmat dan menegakkan Islam dalam realitas kehidupan sembari berinteraksi dengan para thaghut dan tidak menyikapi berbagai kemungkaran yang mereka lakukan.
Penerapan Syari'at Islam
Sungguh mengherankan sikap umat Islam yang loyal terhadap partai-partai sekuler yang memisahkan agama dari negara. Mereka pun tidak berkeinginan menerapkan syari‘at Islam.
Kondisi Objektif Gerakan Dakwah Saat Ini (3)
Jumud (kebekuan akal) bagi para aktivis dakwah sangat berbahaya, karena akan menimbulkan banyak masalah dalam kehidupan berjama’ah dan berdakwah.
Politik Bagian dari Islam
Islam tidak eksis dengan individu-individu, melainkan dengan jama‘ah, dan setiap jama‘ah harus memiliki politik.
Krisis Ruhiyah (Spiritual)
Ruhiyah (spritual) bagi aktivis dakwah ibarat jantung bagi manusia. Bila sehat, maka sehat pula semua anggota tubuh. Namun, bila rusak dan sakit, maka rusak dan sakit pula seluruh tubuh.
Islam dan Politik
Umat Islam tidak menjadi umat yang sempurna kecuali apabila mereka patuh kepada Allah dengan kepatuhan yang sempurna dalam menjalani agama dan dunia mereka.
Krisis Kepemimpinan (Leadership)
Krisis kepemimpinan Gerakan Dakwah sangat terasa. Krisis tersebut bukan karena Gerakan Dakwah gagal melahirkan para pemimpin besar sebagaimana para pendirinya, akan tetapi yang terjadi adalah sistem tarbiyah (kaderisasi) dan mekanisme kepemimpinan yang macet dan tidak memilkiki standar/ukuran yang jelas sehingga mempengaruhi kinerja Gerakan Dakwah itu sendiri.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 10
- 11
- 12
- 13
- 14
- …
- 20
- Berikutnya