Eramuslim.com – Kebersamaan dan kekeluargaan tampak terlihat dalam sebuah acara silaturahmi .
Silaturrahim
Muhammad Amin Al-Huseini dan Kemerdekaan Indonesia
Syekh Muhammad Amin Al-Husaini seorang ulama yang kharismatik, mujahid, mufti Palestina yang memiliki perhatian dan kepedulian terhadap kaum muslimin serta negeri-negeri muslim, termasuk Indonesia.
Andalusia Riwayatmu Kini (1)
Rasa penasaran menggiring hati ini untuk menyelami peradaban dan sejarah Islam lebih dalam, berawal dari perjalanan saya meninggalkan ibu pertiwi menuju negri di benua Afrika yaitu Maroko sambil mengikuti kilas balik sejarah.
Gerakan Pembenahan Mushola BAZDA Kota Bekasi
Beberapa pekan yang lalu, tim redaksi Eramuslim berkesempatan untuk bersilaturrahim .
Iedul Fitri 1432 Hijriyyah di Krakow
30 agustus 2011 pagi yang merupakan 1 syawal 1432 Hijriyah atas kesepakatan ulama-ulama Poland dan negara sekitarnya, kami sholat Iedul Fitri, pukul setengah sembilan pagi waktu setempat. Inilah sholat Ied perdana di tanah kelahiran Paulus II.
Lebaran di Utrecht, Belanda bersama Stichting Generasi Baru
Walau jauh dari Indonesia , suasana lebaran ala Indonesia pun tetap dapat di rasakan saat perayaan Idul Fitri 2011 di Utrecht, Belanda. Bahkan, suasana perayaan kali ini menjadi lebih menarik ketika, sekitar 180 orang dengan beragam latar belakang mahasiswa atau penduduk tetap dan budaya Turki, Indonesia, Belanda, Somalia, Suriname dan Singapura—campur baur menjadi satu.
Puasa di Negeri Sakura (13): "Tauhid Melahirkan Keberanian dan Kemuliaan"
Pelajaran dasar dari tauhid dalam Islam adalah bagaimana kita membebaskan diri dari penghambaan selain hanya kepada Allah swt semata. Tauhid ini yang telah melahirkan keberanian seorang budak seperti Bilal bin Rabbah untuk hidup bersama Islam meski harus berhadapan dengan berbagai penyiksaan.
Puasa di Negeri Sakura (12): "Hakikat Kemanusian Kita"
Paling tidak kami memiliki tiga event besar dalam satu tahun yang digunakan untuk mengenalkan Islam kepada orang Jepang. Pertama seminar tentang nabi Muhammad SAW.
Puasa di Negeri Sakura (11): "Agama Butuh Adaptasi?"
Orang Jepang juga tidak suka yang terlalu asin, terlalu pedas, terlalu gurih. Sehingga banyak makanan yang harus diadaptasi, termasuk dengan kare India. Menurut teman yang duduk di sebelah saya Kare di Jepang ini rasanya hambar, jadi saya perlu memberi tambahan garam.
Puasa di Negeri Sakura (10): "Ramadhan Kendali Kemarahan"
Sepuluh hari pertama puasa di negeri sakura pada tahun 1432H ini ditutup dengan keprihatinan dan kekhawatiran pada berbagai kerusuhan yang terjadi di berbagai belahan dunia. Semoga kerusuhan sosial yang terjadi di negera-negara timur tengah dan Eropa tidak menular ke Indonesia, meski sebab-sebab potensial untuk pecahnya sebuah kerusuhan sosial sudah mulai terlihat.
- 1
- 2
- 3
- …
- 10
- Berikutnya