Persentase warga Amerika yang percaya bahwa agama Islam mendorong adanya kekerasan telah menurun dalam beberapa tahun terakhir, namun masih tetap jauh di atas tempat itu sejak tahun 2002, sementara pengetahuan dasar tentang iman telah menunjukkan adanya peningkatan, menurut survei terbaru yang dilakukan oleh Pew Forum on Religion & Public Life.
Berita Palestina
Obama Peringatkan Remaja AS Akan Bahaya Facebook
Presiden AS, Barack Obama, memperingatkan remaja-remaja AS akan bahaya Facebook. Hal ini disampaikan di Washington, Selasa (8/9) kemarin. Obama mengatakan agar jangan terlalu menuliskan informasi pribadi di jejaring sosial internet, karena itu akan membahayakan siapapun di masa yang akan datang.
Ramadhan Yang Sulit di Gaza
Ramadhan berjalan dengan murung di Gaza. Tanpa makanan, pakaian, dan listrik. Namun rakyat Gaza masih tetap optimis menjalani hidup.
Hamas dan Fatah Rekonsiliasi?
Kepala Biro Politik Hamas Khaled Misy’al baru-baru ini mengunjungi Mesir, yang membuka jalan bagi perundingan yang buntu antara Hamas dan Fatah selama ini.
500 Rumah Baru Siap Dibangun Israel di Tepi Barat
Menurut menteri transportasi Israel, Yisrael Kartz, perdana menteri Benjamin Netanyahu akan segera merealisasikan rencana ini dalam beberapa hari ke depan. Saat ini, 2500 perumahan baru sedang dalam pembangunan, dan pemerintah Israel menegaskan akan tetap melanjutkan proyek itu, apapun tanggapan dunia internasional.
Selamat Datang, Rabbi Militer Yahudi!
Militer Israel berubah. Yang tadinya sekular, sekarang berganti menjadi tentara yang meyakini, bahwa perang Israel adalah “Perang dari Tuhan”
Perundingan Hamas dan Fatah
Pemimpin Hamas Palestina mengunjungi Mesir untuk perundingan dengan mediator yang menangani rekonsiliasi dengan fihak Fatah.
Israel Membebaskan 9 Anggota Parlemen Palestina
Rezim apartheid Israel membebaskan 9 anggota parlemen Hamas, sesudah mereka mendekam di dalam penjara Israel.
Hamas: Pemilu Sepihak Adalah Kejahatan Nasional
Hal tersebut ditegaskan oleh Perdana Menteri dari Hamas di Gaza, Ismail Haniyah pada para wartawan, Rabu (2/9). "Kalau Ramallah menggelar pemilu di Tepu Barat dan tidak melibatkan Gaza, maka tindakan itu merupakan kejahatan politik dan kejahatan nasional," tukas Haniyah.
Khaled Misy'al Meninggalkan Amman
Khaled Misy’al meninggalkan ibukota Jordan, Amman, dan kembali ke Damaskus, sesudah menghadiri pemakaman ayahnya, Abdul Rahim Abdul Qadir Misy’al yang meninggal hari Jum’at.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 508
- 509
- 510
- 511
- 512
- …
- 620
- Berikutnya