Menurut Menteri Luar Negeri Israel, Avigdor Lieberman pada hari Senin (28/3) kemarin, Abbas mendesak Israel untuk membantai Hamas di Gaza pada invasi Cast Lead Israel tahun lalu.
Berita Palestina
Hamas: Para Pemimpin Arab Cuma 'Ngabisin Waktu' di KTT Liga Arab
Jurubicara Hamas Fawzi Barhoum mengatakan dalam sebuah pernyataan pada hari Senin ini (29/3) bahwa para pemimpin Arab hanya “membunuh waktu” selama dua hari pertemuan KTT Liga Arab di kota Mediterania Sirte Libya.
Brigade Al-Qassam: Silahkan Serang dan Likuidasi, Kami Siap Kapanpun
Juru bicara Brigade Al-Qassam, Abu Ubaidah mengatakan bahwa ancaman berulang-ulang seperti ini sering dibuat oleh para pejabat Israel, dan ini mencerminkan logika kesombongan dan keangkuhan yang biasa dilakukan Israel sejak mereka menduduki Palestina, Abu Ubaidah menambahkan bahwa logika seperti ini tidak akan pernah menakut-nakuti perlawanan rakyat Palestina di Gaza atau memaksa mereka untuk menyerah.
Alhamdulillah, Pejuang Palestina Berhasil Tewaskan Dua Militer Israel
Militer Israel mengukuhkan bahwa dua tentara mereka telah tewas dalam tembak-menembak dengan orang bersenjata yang menanam bahan peledak di sepanjang pagar keamanan di Jalur Gaza selatan.
Pemukim Yahudi Kembali Menyerang Rumah Warga Palestina di Yerusalem
Mereka mengatakan bahwa para pemukim memecah pintu depan rumah Fathi Abu Shaban dan menghancurkan jendela dalam upaya untuk masuk ke dalamnya.
Anggota Parlemen Israel Memulai Tur Provokatif di Gerbang Al-Aqsha
Para anggota parlemen mencoba memasuki Al-Aqsha tetapi dicegah oleh polisi karena takut terjadinya bentrokan dengan penduduk Palestina Yerusalem.
Hamas Puji Sikap Mauritania yang Memutuskan Hubungan Dengan Israel
Gerakan Hamas dalam siaran persnya pada hari Rabu kemarin (24/3), yang diterima oleh “Pusat Informasi Palestina,” menyatakan “Kami di Hamas menilai positif dan sangat menghargai keputusan Mauritania untuk menutup Kedutaan Besar Israel di Nouakchott serta memutuskan hubungan diplomatik dengan entitas Zionis.”
Tentara Pendudukan Israel Tahan 20 Warga Gaza
Kelompok HAM tersebut menambahkan bahwa tentara IOF memukuli para pekerja sementara sejumlah orang lainnya berhasil melarikan diri.
"Rumah Puisi Palestina" Serukan Penyair Dunia Dukung Palestina
“Ini adalah hari ketika Anda merayakan pena anda, kata-kata dan kreativitas … hari ketika Anda berdiri di dalam sukacita menyatakan bahwa puisi di dunia adalah bahasa dari segala masyarakat, hatinya kemanusiaan, dan hati nurani dari budaya, identitas dan warisan budaya,” isi pernyataan RPP.
Hamas Sambut Baik Pengusiran Diplomat Israel dari London
Sementara itu, Dr. Sami Abu Zuhri, jurubicara Hamas, mengatakan bahwa keputusan Inggris merupakan bukti jelas tentang keterlibatan Israel dalam pembunuhan Mabhouh.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 484
- 485
- 486
- 487
- 488
- …
- 622
- Berikutnya