Kesebelas fraksi pejuang Palestina itu mendeklarasikan penolakan tersebut beberapa jam sebelum Presiden Otoritas Palestina Mahmud Abbas bertemu dengan sejumlah pejabat AS untuk membahas rencana dialog baru antara Israel-Palestina yang terhenti sejak bulan Desember 2008.
Berita Palestina
Syaikh Ikrimah Sabri: Mendukung Al-Quds Bukan Dengan Mengunjunginya Saat Ini
Syaikh Sabri menyampaikan pernyataannya tersebut dalam menanggapi pernyataan baru-baru ini dari mantan Kepala otoritas Palestina Mahmud Abbas, di mana ia mendesak warga Arab dan umat Muslim untuk mengunjungi Palestina yang diduduki terutama kota Yerusalem dan menyatakan bahwa dengan kunjungan ini akan mematahkan serangan yang dikenakan terhadap kota suci Al-Quds.
Kisah Pilu Pemuda Gaza yang Disiksa Aparat Keamanan Mesir
Talal mengatakan kepada Quds Press secara detail tentang saat pertama penahanannya di bandara Kairo dan bagaimana ia ditahan di pusat-pusat interogasi dan mengalami berbagai bentuk penyiksaan, termasuk pemukulan dan sengatan listrik di kepala dan daerah sensitif, dan petugas keamanan Mesir juga membakar tubuhnya dengan rokok yang menyala.
Mengakhiri Pengepungan Gaza
Blokade yang dilakukan oleh Israel terhadap Gaza, tujuannya untuk mendorong warga Gaza untuk menggulingkan Hamas. Pada Februari 2006, menyusul kemenangan Hamas dalam pemilu, seorang penasihat Perdana Menteri Israel, Ehud Olmert, Dov Weisglass, menggambarkan esensi dari kebijakan Gaza Israel. “Kita membuat Palestina menurunkan berat badan, tapi tidak mati kelaparan,” ucap Dov.
Kata Siapa Israel Akan Menghentikan Serangan Selama Ramadhan?
Seorang pejabat militer Israel membantah kabar yang menyatakan bahwa tentara Israel telah berjanji kepada otoritas Mahmoud Abbas untuk menghentikan serangan selama bulan Ramadhan.
Israel Kembali Membuldozer Kuburan Umat Islam
Pekerja konstruksi itu pada hari Senin lalu melakukan buldoser melalui kuburan kuno di al-Quds (Yerusalem) di pemakaman Maaman Allah dan hal itu berlangsung hingga Selasa kemarin (10/8), kantor berita Ma’an Palestina melaporkan.
Israel Akan Batasi Warga Palestina Masuk ke Yerusalem Selama Ramadhan
Polisi mengatakan dalam sebuah pernyataan bahwa pihaknya memutuskan hanya akan mengizinkan pria berusia 50 tahun ke atas dan wanita berusia 45 tas ke atas yang boleh memasuki Yerusalem tanpa izin khusus.
Ramadhan di Gaza Kali Ini Akan Berbeda dengan Tahun Sebelumnya?
Berbagai jenis permen, produk susu, acar, kurmadan kios makanan kecil memenuhi pasar dan rak-rak toko di pasar utama kota Gaza yang pada tahun sebelumnya sangat minim dengan barang dagangan.
Mengapa Berharap Pada Tentara Yahudi NATO, Abbas?
Sebuah laporan dikeluarkan bahwa tidak benar jika Abbas menentang setiap kehadiran Yahudi dalam pasukan internasional untuk melindungi perbatasan antara Palestina dan wilayah yang diambil darinya: Israel.
Jubir Hamas: Otoritas Palestina Lancarkan Perang Terhadap Islam
Abu Zuhri mengatakan dalam pernyataan eksklusif pada hari Ahad kemarin (08/08) kepada Pusat Informasi Palestina: “Apa yang terungkap dari perjanjian ini menunjukkan bahwa peran Fatah dan otoritas Palestina tidak lagi terbatas untuk melawan para pejuang Palestina, tetapi juga mereka telah anti-Islam dengan mau menuruti perintah dari pasukan pendudukan Zionis.”
- Sebelumnya
- 1
- …
- 462
- 463
- 464
- 465
- 466
- …
- 620
- Berikutnya