Warga Palestina Akhirnya Bisa Pulang ke Jalur Ghaza

Selama menunggu perbatasan dibuka, warga Palestina itu hidup dalam kondisi yang menyedihkan. Mereka terdiri dari anak-anak, kaum perempuan dan orang-orang tua, dan banyak di antara mereka yang mengalami sakit karena kekurangan makanan serta layanan kesehatan sejak perbatasan ditutup satu setengah bulan yang lalu.

KPU Diminta Buat Aturan Tentang Calon Independen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) adalah satu-satunya pintu masuk bagi calon independen yang ingin ikut pilkada. "Bola panas berada di KPU Imam Bonjol bukan di Istana atau Senayan, " ujar Pakar Hukum Tata Negara Irman Putrasidin di Gedung DPD, Senayan, Jakarta, Jumat (27/7)

LSI: 80 Persen Masyarakat Dukung Cagub Independen

Menurutnya, dari hasil temuan dalam survey itu terlihat 65-75 persen masyarakat menyatakan kekecewaannya terhadap partai politik, karena partai politik selama ini hanya dianggap mengumbar janji, ketika perwakilan partai politik sudah berada di DPR tidak banyak langkah-langkah yang diambil untuk memperjuangkan apa yang menjadi kepentingan rakyat.

Depag Selesaikan Tender Katering Pekan Depan

Departemen Agama pekan depan akan menyelesaikan membahas tentang pelaksanaan tender katering haji, dapat dipastikan semua peserta bukan berasal dari dalam negeri. Demikian pernyataan yang disampaikan oleh Menteri Agama Muhammad Maftuh Basyuni usai menghadiri Milad MUI ke-32, di Hotel Sultan, Kamis malam(26/7).