Rocky Gerung Ingatkan Bahaya Mengintai di Proyek Kereta Cepat: China Lagi Berupaya untuk Aneksasi Wilayah

Rocky Gerung Ingatkan Bahaya Mengintai di Proyek Kereta Cepat: China Lagi Berupaya untuk Aneksasi Wilayah

Eramuslim.com – Bertahun-tahun proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) mangkrak dengan alasan kekurangan dana untuk menutup pembengkakan biaya proyek. Utang China pun menjadi jalan ninja bagi pemerintah untuk menambal kekurangan dana tersebut.

Pengamat politik, Rocky Gerung, memperingatkan pemerintah bahwa ada jebakan China dalam proyek Kereta Cepat yang menjadi kebanggaan Presiden Jokowi ini. Jebakan tersebut dilancarkan dalam hal pemberian utang kepada Indonesia.

“Ini sudah empat tahun dan tetap problemnya adalah kekurangan dana. Jadi poinnya, ini pasti jebakan China untuk mengambil alih atau memasukkan Indonesia sebagai negara yang kedua kali akan dirampas,” tegas Rocky Gerung dalam YouTube disimak pada Sabtu, 10 Juni 2023.

Ia menambahkan, sudah bukan rahasia bahwa China merupakan rentenir global. Itulah sebabnya, negara mana pun harus berhati-hati dengan China dalam perkara utang.

“Memang China berupaya untuk jadi superpower di Asia. Dia mau tundukkan dulu negara-negara ini, lalu (membuatnya) terikat pada utang,” lanjutnya.

Sejak awal, jelas Rocky Gerung, sudah ada sinyal bahwa pemerintah Indonesia tidak paham siasat China.

“China itu lagi berupaya untuk aneksasi beberapa wilayah yang sebetulnya secara strategis sudah dia taruh di dalam peta jalan sutranya,” katanya lagi.

Sumber: kontenjatim

Beri Komentar

51 komentar

    1. Jadi orang muslim jangan suka menfitnah orang lah bro, tunjukkan pada dunia bahwa seorang muslim mesti punya akhlak yang baik

      1. Oo klau kritik jokowi muslim ga baik gitu? Kok agama di bawa bawa, maling di penjara salah islam gitu? Wake up bro nih negeri majoritas muslim
        Pindah ke cina aja anda gwa pingin tau, Indonesia bersih

  1. Jangan dengar dan perhatikan narasi tukang bacot RG ini capek dan pusing karena hanya nakut2i. Dengar apa yang dikerjakan oleh Pemerintah yang bisa dirasakan oleh semua rakyat melalui pembangunan. Luar biasa copaian pemerintah sekarang. Coba, apa yang kita dapat dari RG yang suka ngebacot ini?? Ada? Nol besar !!

    1. Memang hutang sudah tidak bisa membayar atau gemana ini
      Nmanya utang kalau lancar pembayaran ya gak mungkin di sita negerinya

    2. Pak RG hanya mengingat , karena negara ttg kita juga sedang terjadi pengalihan hak karena hutang /tolong baca Srilangka salah satunya , jadi RG tidak cuma asal omong , kita mmg butuh kerjasama dg Tiongkok tapi musti hati hati …

  2. Keledaipun tak mau terantuk batu keduakalinya, ini sudah beberapa kali diingatkan anak bangsa kok ya nekad sekali ya, tipikal monyong putih ini kok selalu menjual dan berutang aja passionnya, heh

  3. Cina homelife di kemayoran…seperti nya strategi cina jg, untuk merebut pasar produk lokal indonesia

  4. Kalau itu benar dan bakal merugikan negara Indonesia jangan cuma koar kira bang buktikan dan cegah supaya tidak terjadi dan rakyat juga tidak was was dengan omongan pencitraan doang

    1. Loh kok rg yg lu suruh cegah,presiden itu digaji rakyat ….presiden lah yg cari solusi.Klo pembangunan semua dg hutang.Saya juga bisa memimpin negri ini….

  5. Buktikan dan kalau bisa dicegah bang kalau itu bakal merugikan negara Indonesia dan rakyat tidak was was jangan cuma omong doang kalau cuma bacot tidak ada tindakan dan bukti kayak percuma saja anda ngomong sampai putus itu urat leher

  6. Waspada boleh, tapi kalo negara punya sebesar Indonesia punya ketakutan berlebihan terhadap China adalah sesuatu yg berlebihan , dengan potensi SDM dan SDA yang ada SAYA YAKIN NKRI AKAN SELALU BERJAYA

    1. Negara ini memang besar. Tapi dari dulu selalu dipimpin oleh orang kedil yg mementingkan diri dan kelompoknya saja. Rasa kebangsaan cuma slogan pemulus rencan bulua.

  7. Ha.ha.ha..proyek jual negri..kemaren ke Singapur jg ngajak org Singapur pindah ke IKN..

  8. Pemerintah dan para pendukungnya seolah buta tuli, tidak melihat kenyataan dan melakukan analisis. RG dan beberapa pengamat sudah menyampaikan kekhawatiran, tapi itu tadi ada ketidakmampuan merespon dgn bijak dan baik

  9. Kebanyakan baca buku, cuma mampu jualan bacot, semakin ngebacot semakin banyak duit. Kl diberi kerjaan riil tingkat RT/RW atau Lurah pasti 1000% tidak mampu. Bisanya cuma ngebacot

  10. Nggacor ae Rocky Iki, semua kebijakan pemerintah gk ada yang benar, lebih baik berkata sekali dan terbukti, ini nggacor banyak tp gk pernah terbukti

  11. Wahai iblis dungu bernama Rocky Gerung,katanya kamu org pintar,pintar omong doank atau gimana,kapan dan dimana sejarahnya China pernah menganeksasi sebuah negara?! Jawab!!! Jangan Dungu kau?!

    1. Om…pake akal sehat om, lihat perhitungan bisnis nya kereta api cepat….klu om gagal paham…lebih baik monitor aja….

  12. Haallaah.. si RG.. MASTER DUNGU TUKANG NGIBUL.. manusia logika sampah yg sangat tidak bisa dipercaya.. Dulu si RG pernah bilang “Kitab suci adalah fiksi” inilah penista agama sejati dgn logika ateisme.. krn sejalan sama kadrun mabuk agama, mka didiamkan saja.. sekolam sm si anies.. pinter bicara tak bisa kerja..

  13. Saya bkn g suka dg orgnya ,tingkah laku org china picik,juga awalnya sdh di pegang Jepang,dan lebih matang hitung2an nya,bahkan jepang tdk serakah,tdk mau bohong dan tenaga kerja jg dari Indonesia akan byk di pakai.apa yg mau di banggakan.asal terima kontrak kerja ,manis di depan….pahit belakang…..

    Di jepang lekurangan Manusia.
    Tdk mungkin mau org jpn kerja buruh di Luar Negri.☹??

  14. Emang gampang mng aneksasi wilayah ngra lain? Yg jlas Freeport dikuasai hampir 40 th,RG dim sj. Ucapan RG ini mngandung narsi penggiringan opini publik yg mresahkn,sbaiknya pihak Polri sgra mngklarifkasi maksudnya. RG boleh diklompok oposisi,tp berpolitiklah dg santun dn jujur,ucapan itu jg unt mnjatuhkn Parpol koalisi pmrnth,trutama PDIP. Jgn pake politik SARA unt Pilpres 2024,Krn hanya akan mmcah belah rky bawah. Brkompetisilah dg sportif,silahkn adu program,kritik yg jlas tdk bnar,rky akn mndukung ga perlu diiming² amplop

  15. Harusnya kerja sama dengan Jepang. Kita dikadalin Cina. Dulu jJpang nawarin lebih mahal. Cina jauh lebih murah. Ini akal2an supaya menang. Dengan alasan ini itu, sekarang Cina lebih mahal. Jangan kerja sama lagi dengan Cina.

  16. RG ini parah,proxy pro Barat,ini Contoh narasi yg menghancurkan Persatuan Bangsa ,Tuduhan Hoax tanpa data (Fitnah),Demi sogokan Proxy Barat ,Hati2 pada manusia yg tdk Jelas ini ?

  17. Kalau memang itu benar, yg pantas diterima ybs bawa ke peradilan rakyat biar rakyat yg mengadili, negara kok untuk mainan

  18. BISA NYA CUMA PADA NYEROCOS DAN NGEBACOT. UDAH BERES SIH PROYEK KERETA CEPAT. TAI ANJING LUH KALO ENGGA PADA IKUT NGANTRI NAEK KERETA.

  19. Mengapa manusia ngga normal itu didiamkan, si Gerung itu makin menjadi jadi, kalau pemeeintah diam ngga bertindak seolah2 apa yg dikatan Gerung benar adanya, mana aparat????

  20. Mungkin terkait misi dan kepentingan jd dramatisasi sangat diperlukan, tapi kok pakai wadah Erasmus ..

  21. Itulah kebodohan Mr planga plongo dijebak China melalui utang yang tidak masuk dlm pembukuan negara..

  22. Tinggal tunggu waktu…..sebentar lagi negeri ini hilang dari peta, Krn dicaplok cina Dajjal komunis

    1. Ya kalau kamu merasa takut cepat cepat pergi dari NKRI ajak semua keluarga sahabat dan kerabat kamu juga, lumayan bisa ngurangi beban negara ???????

  23. Sebaiknya Erick Thohir ganti pemred Republika. Bgmn mungkin ETHO menyatakan tegak lurus dg Jokowi sementara Republika senantiasa memprovokasi [email protected] Please wake up bro. Or are you deliberately provoke so that you then emerge as a savior?

  24. Warga WNI hrs berpendidikan dan jujur
    Melek Finansial

    Paham apa itu utang sekarang dan utang jaman orba.
    Beda
    Beda
    Beda
    Utang skarang itu via SBN, 80% lebih
    Nanti SBN saja gak paham
    Rating nya BBB+
    Iinvestment grade
    Rating apa itu?
    Gak paham juga
    Siapa yg beli SBN ?
    Kita berapa ,%

    Repot nglayani orang dungu yg berhalusinasi

  25. Bikin pembangunan yg punya manfaat bagi semua kelompok masyarakat di negeri ini. Kalo hanya sekedar mbangun itu namanya bodoh. Sekalian aja buat proyek bikin tangga menuju bukan, pasti akan terkenal di srluruh dunia sebagai orang palinh goblok.

  26. Rg.ini omongannya pitnah melulu
    Orang seperti ini harus dikasih pelajaran buang saja ke Nusakambangan. Pemerintah/pa jokowi harus tegas pada orang seperti ini, berbahaya.