Provinsi Tapanuli Tinggal Tunggu Teken Pusat, Ini Dia Perjuangan Misi Salibis

Dalam khotbahnya, Praeses Pdt SL Simanjuntak STh mengangkat nats Ibrani 11:1 yang berbunyi Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dari segala sesuatu yang tidak kita lihat. Ia menekankan, supaya pejuang Protap tidak kendor imannya sekalipun menghadapi tantangan berat dan harus mendekam dalam penjara, karena yang diperjuangkan adalah untuk kemakmuran rakyat secara khusus masyarakat Tapanuli.

Misi Salibis Berhasil: Tapanuli Akan Menjadi Provinsi

Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho juga hadir pada kesempatan itu. Beberapa tokoh nasional asal Sumut juga tampak hadir antara lai, Adnan Buyung Nasution, Ketua Komisi II DPR RI, Anggota DPR RI Amrun Daulay, Brigjend Ali Imran Siregar, HM Yusuf Siregar, S Juhdi Siregar, Ir Muslimin Siregar, Fauzi Lubis, serta beberapa tokoh lainnya seperti Bupati Tapanuli Tengah Tuani Lumban Tobing dan Bupati Tapanuli Selatan Syahrul Pasaribu.