Tujuh Masjid akan Menyusul Al Ikhlas

Majelis Ulama Indonesia Sumatera Utara menegaskan penolakan mereka terhadap pembongkaran dan relokasi Masjid Al-Ikhlas Medan yang dilakukan oleh pihak Kodam I Bukit Barisan. MUI Sumut juga menegaskan kalau tidak ada kesepakatan antara MUI dan Kodam.

80 Persen Anggota DPR Akan Sahkan RUU Intelijen?

Belum lagi RUU Intelejen disahkan, namun Anggota DPR RI Komisi I dari Fraksi PDIP, Sidarto Danusubroto mengatakan bahwa mayoritas anggota DPR sebenarnya menyetujui RUU ini.
“Ada 80% yang setuju, 20% yang menolak. Saya (FPDIP, red.) hanya minoritas,” paparnya saat diskusi Halaqoh Islam dan Peradaban yang diselenggarakan Hizbut Tahrir Indonesia, minggu 17/7/2011 di Jakarta.

Pengesahan RUU Intelijen Akan Lukai Perasaan Umat Islam

Isu pengesahan RUU Anti Intelijen dan RUU Kemanan Nasional kian memanas. Kebijakan yang akan memberikan peran luas intelijen untuk melakukan eksekusi ini akan berdampak paling signifikan kepada umat Islam.
Hal itu dikatakan Direktur Eksekutif Komisi untuk Orang Hilang dan Tindak Kekerasan (KONTRAS), Haris Azhar, di sela-sela acara Halaqon Islam dan Peradaban HTI, Minggu, 17/7/2011, di Wisma Antara.