“Menurut saya sih Pak Sandi itu ya ulama, dari kacamata tadi (Alquran). Perilakunya juga sangat ulama, beliau melaksanakan ajaran agama,” Sambung HNW
“Bahwa kemudian beliau tidak bertitel KH (Kiai Haji), karena memang beliau tidak belajar di komunitas tradisional keulamaan,” tandasnya.
Alquran yang dimaksud HNW sebagai patokan pengertian ulama ini yakni surat Al Fatir dan As Syuro. Dalam dua surat itu disebutkan bahwa ciri ulama ada dua hal, yakni paham ilmu sejarah dan ilmu pengetahuan alam atau sain. (jp)