Simpang siur soal keberangkatan rombongan anggota Komisi VIII DPR ke Mekah akhirnya terjawab. Kemarin sore, rombongan yang terdiri dari 18 anggota DPR itu berangkat ke Mekah. Rombongan dipimpin oleh Ahmad Zainuddin, wakil ketua Komisi VIII dari Fraksi PKS.
Laporan Khusus
Decision Point Bush: Sejarah Akan Menilai Saya Sukses Setelah Saya Mati
Mantan Presiden AS George W Bush akhirnya berbicara di ruang publik membela beberapa keputusannya yang paling kontroversial. Ia melakukan wawancara televisi pertama kalinya sejak lepas tugas.
Mahalnya Keberangkatan Tim Pengawas Haji
Tahun ini, Komisi yang membidangi bencana alam, agama, pendidikan, dan kesehatan itu membagi keberangkatan menjadi dua tim. Tim pertama sudah berangkat pada tanggal 4 Nopember lalu. Sementara, tim kedua direncanakan hari ini, 9 Nopember.
Gelombang Anti-Imigran di Eropa, Gelombang Anti-Islam dan Muslim?
Eropa selalu merasa sebagai panutan dalam hal toleransi. Padahal yang terjadi, di beberap wilayah tenggara Eropa, Rumania, Hungaria bahkan Belanda yang katanya dikenal sebagai negara yang sangat toleran, termasuk Norwegia, merupakan negara-negara yang sekarang identik dengan ketidaktoleransiannya.
Rahasia Besar Milisi-Milisi Amerika (Habis)
Satu jawaban muncul dari salah satu mantan militia Alabama, Mike Vanderboegh. Ia menulis dalam sebuah artikel. “Seorang patriot hanya memerlukan sebuah pistol kecil dan keberanian untuk menggunakannya.” Jawaban lainnya datang dari Richard Mack, yang menyelenggarakan berbagai seminar-seminar untuk para sheriff. “Kalian akan menuruti perintahku. Atau kalian akan ditembak.”
Panen Bencana di Bulan Pelantikan Presiden
Di banding dengan bulan-bulan sebelumnya di tahun 2010 ini, Oktober bisa dibilang menduduki rangking teratas dalam banyaknya bencana di negeri ini. Ratusan nyawa melayang, ratusan milyar uang harus menggantikan kerugian yang ditimbulkan bencana-bencana tersebut.
Plintat-plintut Deponeering Kejagung
Pemandangan hukum di negeri ini kian suram. Setelah Mahkamah Agung menolak PK Kejagung soal SKPP Bibit Chandra, kini publik dikejutkan dengan kasus yang sama. Entah kenapa, keputusan Deponeering atau penghentian tuntutan perkara demi kepentingan umum terhadap pimpinan KPK, Bibit Chandra yang semula diumumkan pejabat tinggi Kejagung, tiba-tiba dianulir oleh pimpinan yang lain.
Rahasia Besar Milisi-Milisi Amerika (3)
Piagam Angkatan Pertahanan Ohio menyatakan dua misi, yang mungkin terdengar sama di telinga orang luar tetapi berarti hal yang sangat berbeda. Salah satunya adalah untuk membantu penegakan hukum negara bagian dan lokal jika diminta. Yang lainnya adalah untuk “membantu perlindungan warga setempat dalam keadaan darurat.”
Rahasia Besar Milisi-Milisi Amerika (2)
Mereka bukan kelompok Tea Party yang bertujuan untuk mengubah pemilu. Dalam dunia ekstremis bersenjata, perang tidak selalu menjadi metafora. Beberapa dari mereka berbicara tentang penghinaan pada para pembicara besar yang kerjanya hanya”rapat, makan, dan pensiun.”
Rahasia Besar Milisi-Milisi Amerika (1)
Dengan peta ideologi yang lebih kompleks, sebagian besar kelompok radikal bersenjata saat ini dihubungkan oleh sebuah semangat patriot, yang menekankan perlawanan terhadap tirani dengan kekuatan senjata dan menolak gagasan bahwa pemilu dapat memperbaiki negara yang terus-menerus sakit.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 56
- 57
- 58
- 59
- 60
- …
- 81
- Berikutnya