Sejuta Umat Tak Cukup Satu Da'i

“Saat ini ada lebih dari 300 da’i di Sabang sampai Merauke yang ditugaskan oleh Dewan Da’wah Islamiyah Indonesia. Tapi angkatan ini da’i yang dikirim adalah da’i spesial yang dibina Dewan Da’wah selama empat tahun di STID Mohammad Natsir,” tutur KH Syuhada Bahri, Ketua Umum Dewan Da’wah, dalam taushiyah nya pada peluncuran program “Satu Juta Umat Tak Cukup Satu Da’i”, di Aula Masjid Al Furqon Dewan Da’wah Jl Kramat Raya 45 Jakarta, Rabu (25/5).

Bangun Kemandirian Peternak Indonesia

Ancaman ekspor sapi hidup dari Australia ke Indonesia yang dilansir berbagai media beberapa hari terakhir ini harus disikapi dengan arif. Kejadian ini menjadi momentum untuk menumbuhkan semangat berswasembada daging bagi masyarakat.

Penyerahan Sertifikat Stir Mobil Gratis Solopeduli

Program pelatihan stir mobil gratis Solopeduli bagi kaum dhuafa terus bergulir. Dari sejak dicanangkan program tersebut hingga sekarang, antusiasme masyarakat Soloraya pun semakin tinggi. Dan pada Sabtu 7 Mei 2011 lalu kembali dilakukan penyerahkan sertifikat bagi 10 peserta dari gelombang 7-8 yang dinyatakan lulus.

Tabligh Akbar Menolak Syi'ah

Pembatalan acara seminar Menghadapi Makar Syi’ah Dalam Revolusi dan Aqidah yang sedianya diadakan oleh Gema Salam di masjid Sholihin Condet pada tanggal 30 April 2011 dikarenakan ulah terror oleh sebagian oknum mendapatkan respon yang cukup banyak dari umat Islam.

Safari Duta Qur’an ke Hongkong

“Kami ke sini bekerjasama dengan DD Hongkong membawa Duta Qur’an yang insya Allah akan menunjukkan bahwa menghafal Al Qur’an itu sebenarnya bukan perkara yang terlalu sulit. Dengan metode satu hari satu ayat, kita sudah membuktikannya,” terang Ustadz Hendy.

Ananda Syakira Menunggu Tempurungnya Kembali

Rasa sayang dan trauma kehilangan anaknya, maka kedua orang tua Syakira mengikuti anjuran tim medis untuk melakukan dua kali operasi kepada anaknya, operasi pertama pembedahan tempurung kepala dan mengeluarkan darah beku dari dalam otaknya tepat tanggal 30 September 2010, lalu selang beberapa bulan kemudian baru kembali dilakukan operasi pemasangan tempurung otaknya, direncanakan April 2011.