Relawan aktivis kemanusiaan mancanegara dalam sebuah konferensi pers beberapa saat sebelum militer Israel menembaki mereka.
Foto
Seminar: Al-Aqsha dan Palestina; Problematika dan Prespektif Masa Depan
Kekejian dan keganasan Israel terhadap rakyat Palestina semakin menjadi-jadi. Hari-hari ini tentara Israel kembali membuat ulah dengan menembakkan pelurunya ke kapal bantuan Internasional yang bertolak dari Turki yang memuat 800 penumpang dari 50 negara.
Relawan Kemanusiaan "Armada Kebebasan" di Antalya Turki
Aktifitas KISPA dan suasana Relawan Kemanusiaan Freedom Flotilla / “Armada Kemanusiaan” di Antalya, Turki sebelum berangkat ke Gaza.
Pelepasan "Armada Pembebasan" di Selat Bosphorus Istanbul
Insya Allah hari ini, Ahad, 23/5/10 akan berangkat relawan KISPA ke Antaliya,
dengan menggunakan bis, berjarak 485 km dari Istanbul, kota ini berada di Tenggara
Istanbul, mohon doanya!
- Sebelumnya
- 1
- …
- 53
- 54
- 55