AS Akan Melanjutkan Bantuan Militer Ke Mesir

sisiHuman Rights Watch, pada kamis malam, mengkritik keputusan AS untuk melanjutkan bantuan militer ke Mesir. Pihaknya mengungkapkan keprihatinan terhadap keputusan tersebut.

Organisasi ini mengomentari keputusan yang datang sehari setelah pertemuan antara menteri Luar Negeri AS, John Kerry dengan rekannya dari Mesir , Nabil Fahmy, bahwa catatan Pemerintah Mesir dalam masalah hak asasi mausia dan kebebasan tidak sesuai dengan ketentuan yang ditetapkan tentang bantuan tersebut.

Ia menunjuk bahwa pemerintah AS telah engirim pesan tentang tujuan prioritas mereka di Mesir. Kerry harus jelas, saat pertemuan degan Fahmi, tentang konsekuensi kebijakan brutal pemerintah Mesir yang didukung oleh tentara.

Sebagaimana hal ini juga ditegaskan oleh kepala pelaksanan organisasi Human Rigths watch di Washington, Sarah Margon, “jika pembunuhan massal, penangakapan massal dan hukuman mati masih belum cukup menggambarkan bahwa pemulihan kebebasan di Mesri masih jauh saat ini, lalu apa lagi yang bisa membuatnya jelas ?” (hr/im)