Sebanyak 4 pelajar wanita yang di culik kelompok oposisi pemerintah Boko haram, dilaporkan berhasil melarikan diri seperti dikutip dari Komisaris Pendidikan wilayah negara Borno, Nigeria.
Menurut keterangan lanjutan Komisaris Pendidikan wilayah Borno pada hari Rabu (28/07) menyatakan “sebanyak 219 pelajar wanita yang di culik bulan April lalu masih berada di tangan kelompok oposisi Boko Haram.”
Tercatat hingga akhir bulan Mei ini terdapat 53 pelajar wanita sekolah atas yang berhasil melarikan dari Boko Haram.
Lebih dari 250 pelajar wanita di culik kelompok Boko Haram saat melakukan ujian di sebuah sekolah menengah di desa Chepok wilayah timur laut pada 14 bulan April lalu. (Rassd/Ram)