Salah satu perbedaan umat dahulu dan kini adalah umat Islam terdahulu (salaf) mempunyai kebiasaan ngaji. Bahkan mereka merasa aib jika absen dari pengajian. Sebaliknya umat Islam sekarang tidak lagi suka dengan pengajian. Ikut pengajian tidak lagi menjadi agenda prioritas dalam jadwal waktu mereka.
Penulis: Satria Hadi Lubis
Memperluas Wawasan Dengan Membaca
Sampaikan kepada orang lain. Lebih baik lagi jika kita menyampaikan info berharga atau kalimat yang mengesankan dari sebuah buku yang kita baca itu kepada orang lain.
Kriteria Istri yang Baik
Bagi seorang muslim (dan muslimah) yang beriman, cinta sejati hanya ada setelah kita menikahinya. Sebelum menikah yang ada hanya kecenderungan/ketertarikan (al hammu) semata. Tidak sampai menumbuhkan cinta yang menghujam ke dalam hati sanubari, sehingga dengan mudah kita dapat mencari jodoh yang lain jika kita ditolak oleh seorang gadis/pria.
Bersyukur……????
Jangan memiliki mental kelangkaan yang iri atau dengki ketika orang lain lebih sukses daripada kita. Setiap orang yang berhasil lebih daripada kita sesungguhnya tidak pernah merebut sedikitpun rezeki kita. Miliki mental berkelimpahan yang merasa puas dan cukup dengan apa yang kita dapatkan.
Bagaimana memompa semangat Motivasi : BISA
Untuk meninggalkan zona nyaman (comfort zone) yang membuat kita lalai maka langkah pertama yang harus kita lakukan adalah meyakini bahwa hidup ini harus terus bergerak.Sesungguhnya tidak ada zona nyaman kecuali kematian itu sendiri. Jika kita merasa nyaman dengan keberadaan kita saat ini, maka kita sesungguhnya sudah mati sebelum kematian sebenarnya datang kepada kita. Jadikan moto hidup Anda adalah “if you don’t change, you’ll die” (jika Anda tidak selalu berubah, maka Anda pada hakekatnya mati).
Cara Dakwah yang Tak Terkesan Mengggurui
Pada umumnya orang tidak akan senang jika dipengaruhi dengan cara digurui, karena hal tersebut membuat ia merasa terpaksa untuk berubah. Dan pada umumnya orang hanya mau berbah dengan kesadaran sendiri.
Meghadapi Mertua
Untuk mengetahui sebab kemarahan mertua bisa juga kita meminta bantuan suami/isteri untuk bertanya kepada orang tuanya. Biasanya mertua akan lebih terbuka dengan anaknya daripada dengan kita sebagai menantunya.
Motivasi Ingin Berubah…..
Biasanya perasaan malu dan rendah diri disebabkan adanya kekhawatiran bahwa orang lain akan menolak atau mencemooh apa yang akan kita lakukan. Nah.. disini diperlukan pentingnya berpikir positif.
Jawaban Istikhoroh
Namun biasanya jika dari awalnya lancar untuk tanda bahwa Allah meridhoi pilihan kita. Sebaliknya jika dari awal tersendat dan banyak halangan, itu pertanda bahwa Allah kurang meridhoi pilihan kita.
Menghindari Lelaki Kafir
Sadarkah Anda bahwa harga diri Anda telah diinjak-injak? Jangankan orang kafir, sesama muslim saja tidak boleh menghina Anda. Apalagi orang kafir yang tidak memiliki iman.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 18
- 19
- 20
- 21
- Berikutnya