Setidaknya 12 anak-anak tewas terbunuh pada hari Sabtu kemarin di barat laut Pakistan, ketika mereka mengira sebuah bom adalah mainan, kata salah seorang pejabat.
Penulis: Furqan
Arab Saudi Larang Penggunaan Pengeras Suara Masjid yang Terlalu Keras
Arab Saudi melarang penggunaan pengeras suara yang terlalu keras yang biasa di gunakan untuk memanggil orang-orang untuk Sholat, karena setiap masjid yang menggunakan pengeras suara saling bersahut-sahutan sehingga menghilangkan fokus dari suara kegiatan sholat dan khutbah yang berlangsung , kata kantor berita resmi Saudi sabtu kemarin.
Islamic Center Brussels Gelar Perlombaan Hafal al-Qur'an
Brussel, Rangkaian acara perlombaan menghafal al-Qur’an yang digelar di Islamic Center of Brussels dimulai pada hari Sabtu (25/4) kemarin. Perlombaan tersebut disponsori oleh Amir Kuwait as-Syaikh Shabah al-Ahmad al-Jabir as-Shabah.
Belajar dari Sakura
Maka menatap sakura, membuatku berfikir tentang hal yang lain. Tentang sebuah siklus kehidupan yang pasti. Berawal dari cerita seorang teman lab tentang sakura, bahwa sakura mempunyai pemandangan sendiri di setiap musim. Akan menguning daunnya dan kemudian gugur saat musim gugur.
'New Muslim Cool' Sebuah Film Tentang Kehidupan Muslim Amerika Dirilis
Sebuah film dokumenter tentang kehidupan muslim Amerika akan segera dirilis. Film yang berjudul ‘New Muslim Cool’ akan diputar pertama kali pada tanggal 25 April ini di AS.
Pimpinan Pejuang Kashmir Serukan Boikot Pemilu
Pihak berwenang menciduk dua tokoh senior pemimpin perjuangan Kashmir dan menjatuhkan hukuman tanahan rumah kepada mereka selama berlangsungnya pemilihan umum di Kashmir.
Parlemen Libanon Membagi Kekuasaan Berdasarkan Sekte Keagamaan
Parlemen baru yang terpilih pada pemilu Libanon pada bulan Juni nanti, akan dibagi secara adil berdasarkan agama kristen dan Islam serta sekte-sekte keagamaan dibawah formula pembagian kekuasaan dan hal tersebut juga berlaku terhadap posisi tertinggi di pemerintahan.
Benarkah Isu Syariah Tak Laku?
Dalam dunia politik Indonesia, ternyata ada beberapa ‘kemajuan’ dari parpol Islam. Kini, parpol Islam tidak lagi menggunakan ayat alias isu Islam atau syariat Islam sebagai isu kampanyenya. Justru isu-isu moralitas dan isu-isu parsial seperti pemberantasan KKN, kehidupan serba gratis dan isu perubahan semu yang diobral.
Yusuf al-Qardhawi: Banyak Fatwa yang Saya Sembunyikan
Doha, Ulama Islam terkemuka Syaikh Dr. Yusuf al-Qardhawi menyatakan jika dirinya menyembunyikan beberapa fatwa seputar isu-isu kontemporer (qadhaya mu’ashirah). Hal ini untuk menghindari kesalahafahaman dan penyalahgunaan serta timbulnya waswas dikalangan awam.
Menteri Wakaf Mesir: Bisa jadi Yerusalem Besok Remuk Redam Seperti Gaza
Kairo, Menteri Wakaf Mesir Prof. Dr. Mahmoud Hamdi Zaqzouq menyerukan seluruh umat Muslim di seluruh dunia untuk menziarahi Masjid al-Aqsha. Hal ini dimaksudkan sebagai upaya dukungan dan pengukuhan Yerusalem sebagai kota suci umat Islam dan ibu kota Palestina.
- Sebelumnya
- 1
- …
- 1,375
- 1,376
- 1,377
- 1,378
- 1,379
- …
- 1,469
- Berikutnya