Suara Wanita, Auratkah?

Kalau suara wanita, atau katakanlah suara para aktifis wanita (akhwat) adalah aurat, lalu suara yang bagaimana yang bukan aurat? Yang aurat tentu saja yang lemah lembut, dan mendayu, lalu bagaimana kalau akhwat bicara di depan para laki-laki (ikhwan)?

Batas Penggunaan Infak Masjid

Begini, saya pengurus masjid di salah satu kampus, marbot gitu. Yang saya tanyakan, sampai batas mana saya mengalokasikan dana infak ummat dalam sehari-hari.